Ukur Kondisi Kesehatan dan Fisik Personel, Polres Banjar Gelar Kesamaptaan Jasmani

    Ukur Kondisi Kesehatan dan Fisik Personel, Polres Banjar Gelar Kesamaptaan Jasmani

    KOTA BANJAR - Puluhan anggota dari Polres Banjar mengikuti kegiatan Tes Kesamaptaan Jasmani (Samjas) Semester I tingkat Polres Banjar di Stadion Gelora Banjar Patroman. (14 Mei 2024).

    Pelaksanaan Samjas tersebut di antaranya Lari selama 12 Menit, Pull Up, Push Up, Sit Up, dan Shuffle Run yang wajib diikuti oleh seluruh Personel Polres Banjar.

    Dalam pelaksanaan samjas tersebut Wakapolres Banjar dengan diikuti Pejabat Utama, Para Perwira, dan Personel Polres Banjar serta Polsek Jajaran melaksanakan pada gelombang pertama samjas, selanjutnya para Personel Polres dan Polsek jajaran pada gelombang selanjutnya.

    Setelah melaksanakan Samjas tersebut Kapolres Banjar AKBP Danny Yulianto, S.I.K., M.H. melalui Wakapolres Banjar Kompol Dani Prasetya, S.H., M.H. mengatakan pelaksanaan Samjas tersebut wajib dilaksanakan sebagai tolak ukur kemampuan fisik personel secara rutin.

    “Pelaksanaan Samjas ini dilakukan secara rutin per semester setiap tahunnya, selain sebagai tolak ukur kemampuan fisik personel, samjas ini sebagai salah satu komponen penilaian bagi personel yang akan meniti karir dan sekolah-sekolah di institusi Kepolisian, ” katanya. 

    Terlihat personel nampak bersemangat dan antusias mengikuti setiap tahapan tes tersebut. 

    "Tentunya dengan fisik dan stamina yang prima, personel dapat melaksanakan tugas dengan baik dalam memelihara Kamtibmas dan memberikan pelayanan terbaik bagi masyarakat kota Banjar, " Pungkas Wakapolres Banjar.

    banjar
    Kota Banjar

    Kota Banjar

    Artikel Sebelumnya

    Petugas Gabungan TNI Polri di Kota Banjar...

    Artikel Berikutnya

    Kompak, Babinsa bersama Bhabinkamtibmas...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Kapolri dan Menteri P2MI Bersinergi Lindungi Pekerja Migran Indonesia
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Hendri Kampai: Pemimpin Korup Itu Mengkorupsi Janjinya Sendiri
    Hendri Kampai: Banyak Berjanji tapi Minus Realisasi, Siap-Siap Ditinggal Rakyat dan Berakhir dengan Gelar 'Raja Ngibul'
    Cegah terjadinya Laka Lantas di Simpang Tiga RM. Tenda Biru Randegan Unit Turjawali Sat Samapta Laksanakan Pelayanan Pengaturan Lalulintas di Lokasi tersebut
    Antisipasi Stunting, Kapolres bersama Wali Kota dan Bhayangkari Cabang Banjar Kunjungi Puskesmas 2 Purwaharja 
    Gelar Turnamen Bola Voli dalam Rangka Hari Bhayangkara ke-78, Ini Pesan Kapolres Banjar
    Wakapolres Banjar bersama Sat Samapta Turut Membantu Pencarian Korban Tenggelam di Sungai Citanduy
    Bhabinkamtibmas dan Bhabinsa Desa Batulawang silaturahmi Perangkat BPD Desa Batulawang
    Tindaklanjuti Keluhan Masyarakat Pada Jumat Curhat, Polres Banjar Amankan Puluhan Botol Miras dan Knalpot Bising
    Cegah terjadinya Laka Lantas di Simpang Tiga RM. Tenda Biru Randegan Unit Turjawali Sat Samapta Laksanakan Pelayanan Pengaturan Lalulintas di Lokasi tersebut
    Berikan Rasa Aman dan Nyaman Saat Beribadah, Polres Banjar Melaksanakan Sterilisasi di Seluruh Gereja di Kota Banjar
    Antisipasi Stunting, Kapolres bersama Wali Kota dan Bhayangkari Cabang Banjar Kunjungi Puskesmas 2 Purwaharja 
    Dalam rangka Pemeliharaan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (harkamtibmas), unit Patroli Sat Samapta Polres Banjar melaksanakan patroli di Kantor Pertahanan Kota Banjar
    Satuan Reskrim Polres Banjar Berhasil Menangkap Diduga Pelaku Curanmor di Acara Kudang Lumping
    Mendekati Tahapan Pemungutan Suara, Kapolres Banjar Cek Kendaraan Dinas Sat Lantas Polres Banjar
    Polres Banjar Melaksanakan Pengamanan dan Pengawalan Calon Jemaah Haji Kota Banjar
    Unit Patroli sat Samapta Polres Banjar Polda Jabar Ciptakan Keamanan dan Ketertiban di Jalan Gudang.
    Polsek Banjar Ciptakan Rasa Nyaman warga Saat ngebuburit di sore Hari

    Ikuti Kami